Skip to main content

Fungsi Kontinu dan Diskontinu

 A.      Definsi Fungsi Kontinu dan Diskontinu
              Berikut ini akan ditunjukan definisi fungsi kontinu dan diskontinu; grafik fungsi kontinu dan diskontinu, serta contoh dan latihan soal dari fungsi kontinu.
1.        Definsi Fungsi Kontinu dan Diskontinu
Text Box: Definsi
Misalkan f:A→R suatu fungsi, maka:
 Fungsi f dikatakan kontinu di c∈A, jika lim┬(x→c)⁡〖f(x)=f(c)〗
 Fungsi f dikatakan kontinu pada himpunan A, jika f kontinu disetiap anggota dari himpunan A
 





             

              Berdasarkan definisi pada bagian a, dapat diperoleh bahwa  dikatakan kontinu di , jika dipenuhi tiga syarat berikut ini:
1.       ada
2.      Nilai  ada
3.       
Text Box: Penjelasannya adalah:
 Sub himpunan bilangan real yang dinotasikan dengan (a,b) atau {x∈R|a<x<b}
 Mengandung c maksudnya c adalah c∈(a,b)
 lim┬(x→c)⁡〖f(x)  ada〗, maksudnya adalah limit f(x) untuk x mendekati c ada. lim┬(x→c)⁡〖f(x)  ada〗, apabila lim┬(x→c^- )  f(x)=lim┬(x→c^+ )  f(x)
 f(x) ada artinya f terdefinisi pada x atau f memiliki nilai pada x
 










              Jika salah satu dari syarat yang termuat pada definisi kekontinuan fungsi tidak terpenuhi, maka  diskontinu di
2.        Contoh Fungsi Kontinu dan Diskontinu
              Contoh fungsi kontinu dan diskontinu pada makalah ini akan ditunjukan dengan gambar, beserta soal-soal fungsi. Berikut ini akan ditunjukan menggunakan gambar 1 fungsi kontinu dan grafik fungsi diskontinu:
Gambar 1. Grafik Fungsi Kontinu dan diskontinu
              Selanjutnya, akan ditunjukan dua contoh soal fungsi yang akan dibuktikan kekontinuannya dengan menggunakan Definisi.
a)        Tentukan nilai A dan B agar fungsi  kontinu di , untuk:
Langkah pertama mencari     (Mencari limit kiri dan limit kanan)
        i.            Mencari limit kiri 
 
      ii.            Mencari limit kanan 
 
Agar limit  haruslah
Langkah kedua mencari
(yang memenuhi adalah)
 
         =
         =
Jadi agar fungsi  kontinu di , haruslah  yaitu   yang berarti



b)        Tunjukan bahwa untuk fungsi berikut ini, kontinu di

Penyelesaian:
        i.                                (ada)
        ii.                   (ada)
      iii.         
              Berdasarkan definisi kekontinuitas fungsi yaitu jika , maka dapat disimpulkan bahwa  kontinu di
3.        Latihan Soal Kekontinuitas Fungsi
              Tunjukan bahwa fungsi berikut ini merupakan kontinu pada setiap titik   Buktikan dengan menggunakan  definisi.
Penyelesaian:
        i.             
      ii.           
 kontinu untuk setiap titik
Alasan: Menurut definisi  kontinu di  jika dan hanya jika memenuhi syarat . Berikut akan ditujukan dengan grafik 1.


 





B.       Kriteria Diskontinu
              Bagian ini akan membahas Kriteria Diskontinu dan contoh aplikasi dari penggunaan Kriteria Diskontinu.
1.        Kriteria Diskontinu
Text Box: Kriteria Diskontinu
Misalkan f:A→R suatu fungsi, maka
 Fungsi f dikatakan diskontinu di c∈A, jika dan hanya jika terdapat suatu barisan (xn) di A sedemikian sehingga (xn) konvergen ke c, tetapi
 Barisan (f(xn)) tidak konvergen ke f(c).
 










2.        Contoh Aplikasi Penggunaan Kriteria Diskontinu

Misalkan  dan “fungsi diskontinu” Dirichlet yang didefinisikan oleh
Kita claim bahwa f tidak kontinu pada sebarang titik pada R. (Fungsi ini diperkenalkan pada tahun 1829 oleh Dirichlet). Bukti
Pernyataan
Alasan
Jika c bilangan rasional
Asumsi
Xn suatu barisan bilangan irasional yang konvergen ke c
Teorema Akibat Densitas, Teorema Densitas,
Karena f (Xn) = 0 untuk semua
sementara f (c) = 1
Diketahui
f tidak kontinu pada bilangan rasional c
Kriteria Diskontinu

Pernyataan
Alasan
Jika b bilangan irasional
Asumsi
Yn suatu barisan bilangan rasional yang konvergen ke b
Teorema Densitas, Teorema Akibat Densitas
Karena f (Yn) = 1 untuk semua  sementara f (b) = 0
Diketahui
f tidak kontinu pada bilangan irasional b
Kriteria Diskontinu

Contoh Soal
              Misalkan f ditentukan untuk semua x ϵ R, x ≠ 2, dengan. Dapatkah f ditentukan pada x = 2 sehingga f kontinu pada titik tersebut?
           
Penyelesaian:
        i.            Langkah Pertama
           
      ii.                        Langkah Kedua
           
    iii.                        Langkah Ketiga
           
            Jadi, fungsi tersebut dapat kontinu di x = 2

C.      Kombinasi Fungsi Kontinu
              Misalkan  ,  dan  adalah masing-masing fungsi didefiniskan pada  serta . Jika  ,  dan  kontinu di  maka:
a)      kontinu di
b)      kontinu di
c)       kontinu di
d)      dan kontinu di
e)      Jika  kontinu di  dan  untuk setiap  maka  kontinu di  
Pembuktian:
a)      kontinu di
Pernyataan
Alasan
 kontinu di
Diketahui
 dan
Definisi Fungsi Kontinu
 
Teorema 4.2.4
 kontinu di
Terbukti

b)      kontinu di
Pernyataan
Alasan
 kontinu di
Diketahui
 dan
Definisi Fungsi Kontinu
 
Teorema 4.2.4
 kontinu di
Terbukti
c)      kontinu di
Pernyataan
Alasan
 kontinu di
Diketahui
 dan
Definisi Fungsi Kontinu
 
Teorema 4.2.4
 kontinu di
Terbukti

e)      Jika  kontinu di  dan  untuk setiap  maka  kontinu di  
Pernyataan
Alasan
Karena  , maka

Sifat Pembagian
 
Diketahui
 
Teorema 4.2.4 (b)

 kontinu di


Latihan Soal
Berikan contoh suatu fungsi  dan  keduanya diskontinu di titik , sehingga:
(a) Jumlah  kontinu di .
(b) Hasil kali  kontinu di .

Rujukan :
Bartle, R. G., & Sherbert, D. R. (2011). Introduction to Real Analysis (4th ed.). United States: John Wiley & Sons Inc.




Comments

Popular posts from this blog

Sandstone Arkose

  MAKALAH MATA KULIAH ILMU PENGETAHUAN BUMI ANALISIS BATUAN DAN MINERAL SANDSTONE ARKOSE (BATU PASIR AKRKOSE) OLEH NAMA                                    : AGUSTIN FATMAWATI NIM                                         : 110321406341 OFF                                          : A-C HARI/TANGGAL           ...

Konsep Dasar Fisika pada Pompa Hidram

A.                 PENDAHULUAN Air sebagai kebutuhan pokok kehidupan adalah komponen vital bagi kualitas kehidupan suatu kelompok masyarakat. Sebagai salah satu negara agraris, Indonesia memiliki daya konsumsi air  yang cukup besar pada bidang pertanian, terutama dalam hal irigasi. Namun sayangnya pada kondisi geografis Indonesia, seringkali beberapa daerah merupakan daerah berbukit-bukit dan pegunungan yang terkadang menjadi kendala untuk memenuhi suplai air bagi pertanian di daerah hulu.